Business Continuity - RTO, RPO, MTPD
Recovery Point Objective (RPO), Recovery Time Objective (RTO), Maximum Tolerable Period of Discuption (MTPD) Recovery Point Objective (RPO): Titik waktu terakhir dimana system IT dan aplikasi dapat dipulihkan. RPO biasanya digunakan pada teknologi replikasi seperti backup, replikasi storage, replikasi data secara terus menerus. Recovery Time Objective (RTO): Seberapa cepat aplikasi dapat dipulihkan dan dapat beroperasi kembali. RTO ini dipengaruhi oleh proses pemulihan secara manual atau automatis, seperti urutan booting VM, re-directing trafik jaringan, pemulihan aplikasi secara konsisten. Maximum Tolerable Period of Disruption (MTPD): Durasi waktu yang setelah melewati waktu tersebut, keberlangsungan organisasi menjadi rusak (dari segi finansial maupun reputasi) dan jika suatu layanan atau produk tersebut tidak bisa dipulihkan dalam durasi waktu tersebut. Recovery Time Objective (RTO) RTO adalah Recovery Time Objective merupakan maksimum waktu yang dapat ditoleransi u...